Pada hari Selasa tanggal 30 Mei 2023, sekira pukul 19.30 WITA Kepala Kejaksaan Negeri Tojo Una-Una yang diwakili oleh Kepala Seksi Intelijen La Ode Muhammad Nuzul , S.H. menghadiri undangan kegiatan FKUB Provinsi Sulawesi Tengah dalam rangka Dialog Bersama Lintas Agama dengan Tema “ Penerapan Moderenisasi Beragama Untuk Menjaga Kerukunan Antar Umat Beragama di Kabupaten Tojo Una – Una”
